Ketimbang OS Android 10, kalian bakal dapetin sejumlah kelebihan di OS Android 11, sebut aja kaya Built-in fitur perekaman layar, Dark Mode yang bisa aktif otomatis, dan masih banyak keuntungan lainnya. Pembawaan chipset Unisoc Tiger T618, RAM 6GB, serta internal memori 64GB, membuat HP ini mumpuni dari segi multitasking dan juga gaming. Kamu bisa memainkan game seperti PUBG Mobile dengan lancar disettingan grafis Smooth Ultra. Kekurangan HP ini mungkin baterainya yang memiliki daya 5200 mAh, tidak disertai fitur Fast charging. Rekomendasi HP Android 11 murah berikutnya ada Infinix Hot 11s NFC dengan harga jual 2 jutaan. Selain didukung dengan sistem operasi Android terbaru, Infinix juga memberikan fitur NFC pada HP seharga 2 jutaan ini.
Dan untuk kapasitas baterainya yang memiliki daya 5000 mAh, juga sudah didukung fitur Fast charging 18 watt. Selebihnya, Infinix Hot 11s NFC juga menawarkan kemampuan Triple kamera belakang 50 MP, dengan fitur unggulan mode malam harinya.
Dan yang terpenting juga, layar HP ini sudah membawa refresh rate 90 Hertz. Bersaing dengan Infinix Hot 11s NFC, Xiaomi juga merilis HP Android 11 murah pada seri Redmi 10.
Untuk urusan performanya, Xiaomi mengandalkan chipset Helio G88 dengan dua pilihan memori, ada yang 4/64GB dan 6/128GB. Redmi 10 juga menonjolkan kemampuan Quad kamera belakang 50 MP sebagai nilai jualnya.
Kamu akan dimanjakan oleh layar 6.6 inci Full HD Plus, yang sudah memiliki refresh rate 120 Hertz. Tidak hanya itu, Realme 8i juga menjadi yang termurah dengan chipset Helio G96.
HP dengan Triple kamera belakang 50 MP ini juga dibekali baterai 5000 mAh, serta fitur Fast charging 18 watt sebagai nilai jualnya.
Kombinasi jeroan tersebut membuat HP ini lumayan dilirik oleh para gamer.
Dengan layar bongsor seluas 6,95 inci, Infinix juga menghadirkan refresh rate 120 Hertz agar semakin memikat perhatian. Dukungan Triple kamera belakang 64 MP dengan 30x digital zoom, juga membuat HP ini semakin menarik. Dan yang tidak kalah penting juga, HP ini membawa baterai 5000 mAh dengan fitur Fast charging 33 watt. Di kelas harga 3 jutaan, kalian bisa dapetin HP Android 11 terbaru dari Samsung yang sudah punya dukungan layar 90 Hertz, dia adalah Galaxy A32.
Ya meskipun agak overprice untuk HP yang pake chipset Helio G80, seenggaknya Samsung memberikan RAM 6GB dan internal memori 128GB.
Masih di range harga 3 jutaan, ada Vivo V20 yang juga sudah pake sistem operasi Android 11. Istimewanya juga nih, Vivo ngasih teknologi kamera terbaru bernama Dual-view video. Pokoknya fitur-fitur terbaru di OS Android 11 dengan ColorOS 11.1 manjain pengguna banget lah ya.
HP Android 11 ini akan memanjakan kamu untuk foto-foto di berbagi kondisi. Karena baterai 4310 mAh nya sudah didukung sama kemampuan 50 Watt Flash charge, pengisian daya dari kosong ke 100% cuma butuh waktu 48 menit aja nih. Samsung juga memberikan layar Super AMOLED 6.5 inci dengan refresh rate 90 Hertz. HP dengan chipset Snapdragon 720G ini juga siap manjain konten kreator lewat fitur OIS dan Super Steadynya.
Dan kalau biasanya HP anti air punya harga banderol kelas flagship, sekarang kalian bisa dapetin HP anti air di harga mid-end aja nih lewat Galaxy A52. Dengan bekal baterai 4300 mAh, Oppo sudah ngasih kemampuan 65 Watt SuperVOOC 2.0 yang diklaim bisa ngecas dari kosong ke 100%, dalam waktu 35 menit aja.
Btw, refresh rate 90 Hertz juga sudah Oppo kasih di panel OLED seluas 6.43 inci nya ya. Pilihan HP Android 11 di atas tentu menyuguhkan kelebihan yang berbeda-beda, jadi balik lagi tergantung kebutuhan masing-masing, ya.
25 Hp Terbaru yang Harganya Murah di Juli 2022
Saat ini, pilihan hp terbaru yang sudah rilis di Indonesia cukup melimpah. Tapi tenang, tidak semua hp terbaru dibanderol dengan harga yang tinggi. Nah, biar ga penasaran Pricebook akan coba rekomendasikan hp terbaru apa saja yang harganya masih bisa dijangkau.
Redmi 10C dibanderol harga terjangkau dengan performa cepat, kamera andal hingga baterai besar. Belum termasuk dukungan beberapa fitur menarik seperti Night Mode serta Movie Frame akan memberikan efek cinematic bagi video yang dihasilkan. Kriteria Spesifikasi OS Version Android 11 Ukuran Layar 6.71 inch Screen Resolution 720 x 1650 Pixel Detail Prosesor SM6225 Snapdragon 680 4G (6 nm) RAM 4 GB Memori Internal 64 GB Resolusi Kamera Belakang 50 MP Resolusi Kamera Utama Lainnya 2 MP Resolusi Kamera Depan 5 MP USB Type-C, USB OTG NFC Ya Kapasitas Baterai 5000 mAh
Redmi 10A juga merupakan hp terbaru dari Xiaomi yang dibanderol harga murah. Hp Xiaomi terbaru ini juga menggunakan baterai berkapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 10W. Nama Harga di Pasaran Ukuran Layar Detail Prosesor OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Belakang Resolusi Kamera Utama Lainnya Resolusi Kamera Depan USB NFC Kapasitas Baterai Xiaomi Redmi 10a RAM 3GB ROM 32GB Rp 1.394.000 6.53 inch MT6762G Helio G25 (12 nm) Android 11 3 GB 32 GB PowerVR GE8320 13 MP – 5 MP microUSB Tidak 5000 mAh Xiaomi Redmi 10a RAM 3GB ROM 64GB Rp 1.439.000 6.53 inch MT6762G Helio G25 (12 nm) Android 11 3 GB 64 GB PowerVR GE8320 13 MP – 5 MP microUSB Tidak 5000 mAh Di rentang harga 1 jutaan, hp Infinix terbaru ini sudah dibekali fitur Extended RAM. Dari sisi layar, Infinix Hot 12i hadir dengan panel seluas 6.6 inci berjenis IPS beresolusi HD+. realme C35 hadir dengan layar seluas 6,6 inci, resolusi Full HD+ (2.408 x 1.080 pixel) serta tingkat kecerahan hingga 600 nits.
Hp realme ini hadir dengan layar 6.5 inci dalam ukuran yang tipis, hanya 8.4mm. realme C31 sendiri mengadopsi baterai 5.000 mAh yang memiliki waktu siaga/standby time hingga 45 hari.
Nama Harga di Pasaran Ukuran Layar Detail Prosesor OS Version RAM Memori Internal GPU Resolusi Kamera Belakang Resolusi Kamera Utama Lainnya Resolusi Kamera Depan USB NFC Kapasitas Baterai Realme C31 RAM 3GB ROM 32GB Rp 1.565.000 6.5 inch Tiger T612 (12 nm) Android 11 3 GB 32 GB Mali-G57 13 MP 2 MP – Type-C Tidak 5000 mAh Realme C31 RAM 4GB ROM 64GB Rp 1.759.000 6.5 inch Tiger T612 (12 nm) Android 11 4 GB 64 GB Mali-G57 13 MP 2 MP – Type-C Tidak 5000 mAh realme 9i yang rilis Mei 2022 ini hadir dengan layar berukuran 6,6 inci, resolusi Full HD+ (2.408 x 1.080 pixel) dan refresh rate 90 Hz. Kriteria Spesifikasi OS Version Android 11 Ukuran Layar 6.6 inch Screen Resolution 1080 x 2412 Pixel Detail Prosesor SM6225 Snapdragon 680 4G (6 nm) RAM 4 GB Memori Internal 64 GB Resolusi Kamera Belakang 50 MP Resolusi Kamera Utama Lainnya 2 MP Resolusi Kamera Depan 16 MP USB USB OTG, Type-C NFC Ya Kapasitas Baterai 5000 mAh Hp ini menawarkan desain dengan pola warna gradasi di bagian belakang, cocok untuk bergaya. Sebagai sumber dayanya, OPPO A55 disuplai oleh baterai besar berkapasitas 5000mAh lengkap dengan teknologi fast charging 18W. Serunya OPPO A55 sudah memiliki sertifikasi IPX4 yang bisa tahan dari percikan air seperti gerimis.
Sumber dayanya dipercayakan pada baterai besar 5.000 mAh yang di dukung Fast Charging 15W.
Hp ini mengusung Infinity-V Display berukuran 6,6 inci dengan resolusi yang sudah Full HD+ dan refresh rate 90Hz.
Untuk sumber dayanya didukung baterai besar 5.000mAh yang bisa tahan sampai 2 hari. Sedangkan memori internalnya juga cukup besar yaitu 128 GB yang bisa diperluas dengan microSD hingga 1 TB.
Hp Samsung ini menggunakan sumber daya dari baterai berkapasitas 5.000 mAh yang didukung pengisian 7,75W. Tak ingin ketinggalan, vivo juga sudah merilis hp terbaru di awal 2022.
Infinix Hot 11S NFC sendiri didukung panel 6,78 inci beresolusi FHD+ dengan refresh rate 90Hz. Hp Infinix terbaru ini dibekali baterai besar 5.000 mAh dengan 18W Super Charger lengkap dengan dukungan Power Marathon Technology yang akan memberi pengguna ekstra calling time ketika baterai smartphone sudah 5%.
Untuk ukuran hp terbaru 2021 di kelas entry, spesifikasi yang dibawa Redmi 10 cukup mengesankan. Redmi 10 memiliki layar berukuran 6.5 inci yang sudah mampu menampilkan kualitas beresolusi FHD+ dengan refresh rate 90Hz dan teknologi AdaptiveSync, serta fitur Reading Mode 3.0 untuk melindungi mata.
Sementara dari sumber daya mengandalkan pada baterai 5.000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 33W. Jika kamu penggemar hp Samsung dan punya uang yang terbatas, Galaxy A03s ini bisa jadi pilihan. Karena ini adalah hp terbaru 2021 dari Samsung yang baru saja dirilis. Dengan harga tidak sampai 2 juta, kamu bisa punya hp Samsung terbaru yang spesifikasinya cukup oke. Salah satu fitur unggulan Samsung Galaxy A03s sudah dibekali dengan RAM 4 GB. Sangat jarang Samsung membekali hp barunya dengan RAM sebesar ini dan dijual hanya 1 jutaan.
Dengan baterai ini kamu bisa foto-foto tanpa harus bolak-balik ngecas hp. Dimana didalamnya sudah tertanam baterai 5000 mAh, jadi kamu bisa beraktivitas dengan hp OPPO terbaru ini seharian tanpa khawatir kehabisan daya. Fitur ini akan memberi kenyamanan pada mata karena bisa melindungi dari efek sinar biru. Performanya juga masih ditenagai prosesor Mediatek Helio P35 yang didukung fitur Memory Defragmentation 2.0 untuk meningkatkan performa hingga 5 persen.
Kehadiran Poco M3 Pro 5G semakin menambah pilihan hp terbaru yang dibanderol harga murah. Selain itu, Poco M3 Pro 5G juga hadir dengan layar lebar seluas 6,5 inci dan resolusinya sudah FullHD+.
Poco M3 hadir dengan desain yang sedikit berbeda dari hp terbaru 2021 lainnya. Hp ini hadir dengan spesifikasi tinggi untuk rentang harganya yang terbilang murah.
Hp Xiaomi terbaru ini juga hadir dengan layar berukuran 6,53 inci serta sudah resolusi FullHD+. Makin menarik berkat proteksi Corning Gorilla Glass yang bisa mengurangi resiko goresan. Harga Poco M3 sendiri dibanderol Rp 1 jutaan untuk versi RAM 4GB dan ROM 64GB. Pilihan hp terbaru 2021 harga terjangkau lainnya ada realme C21 yang mengusung layar IPS berukuran 6,5 inci dengan resolusi HD+ 720 x 1600 pixel serta rasio 20:9.
Urusan performa realme C21 dipercayakan pada prosesor MediaTek Helio G35 dengan dukungan pengolah grafis PowerVR GF8320. Untuk sumber daya, realme C21 hadir dengan kapasitas baterai 5000 mAh dan memiliki kemampuan reverse charging. Karena hp terbaru dari realme ini sudah menggunakan baterai 6000 mAh yang diklaim mampu bertahan selama 46 hari pada keadaan siaga. Dengan kapasitas yang besar, realme Narzo 30A ini bisa digunakan untuk mengisi baterai perangkat lain lho. Ini merupakan hp vivo terbaru 2021 yang belum lama rilis di Indonesia. Dengan kapasitas setinggi ini, kamu bisa menghasilkan foto yang memiliki resolusi besar.
Dengan fitur ini, kamu bisa meningkatkan jumlah RAM dari ketersediaan memori penyimpanan internal. Itulah daftar hp terbaru dengan harga murah dari beberapa top vendor di Indonesia.
Meski harga hp terbaru diatas sangat terjangkau, namun untuk performanya cukup mumpuni.
Daftar Lengkap Hp yang Dapat Update Android 11
Beberapa hp rilisan lama dari brand seperti Samsung, ASUS, Huawei, Xiaomi, hingga vivo dan realme pun sudah mulai mendapatkan jadwal update sistem operasi Android terbaru sejak tahun lalu. Sebagai salah satu produsen hp teratas dunia, Samsung pastinya tidak akan ketinggalan untuk menggunakan sistem operasi Android terbaru. Update Android 11 untuk hp Samsung diharapkan akan mulai diberikan pada bulan Desember 2020, hingga Januari 2021. realme telah resmi mengumkan daftar perangkat hp mereka, yang akan mendapatkan update sistem operasi Android 11 terbaru.
Dalam daftar tersebut, ada 22 seri hp yang dijadwalkan mendapatkan update secara berkala sejak September 2020, hingga kuartal kedua 2021. Sejak akhir Desember 2020, vivo telah mengumumkan perangkat hp apa saja yang akan mendapatkan update sistem operasi Android 11.
OPPO telah melakukan update Android 11 pada perangkat mereka sejak bulan September 2020, dan direncanakan akan terus berlangsung hingga kuartal kedua 2021. Jadi hingga saat ini, sudah ada tiga hp Asus yang mendapatkan update sistem operasi Android 11.
Xiaomi memiliki banyak deretan hp yang akan mendapatkan update Android 11, termasuk lini andalan Redmi, Mi, dan sub brand POCO. Vendor satu ini memang selalu ada di deretan terdepan kalau sudah membahas update sistem operasi Android.
20 HP 5G Murah Terbaru Juli 2022, Harga Termurah Mulai 2 Jutaan
Telset.id – Jaringan 5G telah dapat dirasakan oleh masyarakat Indonesia. Nah, buat Anda yang sedang mencari HP 5G murah, kami sudah membuat daftar HP 5G termurah 2022 mulai harga Rp 2 jutaan dari merek-merek ternama, seperti Samsung, Vivo, Oppo, Xiaomi, realme, Redmi, Poco, Infinix, dll. Namun kini Anda sudah bisa membelinya mulai harga 2 jutaan saja.
Nah, biar Anda dapat merasakan kencangnya koneksi internet 5G di Indonesia, berikut ini rekomendasi HP 5G murah mulai harga 2 jutaan yang beredar resmi di Indonesia. realme Narzo 50 5G merupakan HP 5G murag terbaru andalan realme, dengan mengusung layar IPS LCD berukuran 6,5 inci dengan refresh rate 90Hz Ultra Smooth Display dan sampling rate mencapai 180Hz. HP 5G realme ini diotaki chipset MediaTek Dimensity 810 5G (6 nm) dengan kecepatan 2.4GHz, disokong RAM 6GB/8GB LPDDR4x dual-channel yang dapat ditambah dengan virtual RAM hingga 5GB, dan penyimpanan 128GB dengan tambahan microSD.
BACA JUGA: Review realme narzo 50 5G, Powerful Buat Online Gamers Kapasitas baterai 5.000mAh, didukung dengan 33W DartCharge, dan NFC.
Realme Narzo 50 5G di Indonesia dijual seharga Rp 3.299.000 untuk varian 6GB/128GB. Vivo T1 5G merupakan pilihan HP 5G murah yang bisa Anda dapatkan di harga Rp 2 jutaan. HP 5G Vivo ini ditopang RAM 4 GB/8 GB dan sudah mendukung fitur penambah RAM virtual hingga 4 GB dengan memori penyimpanan 128 GB, serta baterai 5.000 mAh yang didukung fast charging 18W. HP Vivo 5G ini mengusung layar berukuran 6,58 inci beresolusi Full HD+.
Sayang, layar tersebut tak mendukung refresh rate cepat di atas 60Hz. Tepat di atasnya, terdapat poni atau notch sebagai tempat bagi kamera selfie 16MP. Sementara di depan ada kamera 16MP untuk selfie. Dengan harga Rp 3 jutaan, Anda pun bisa upgrade ke HP 5G termurah seperti Vivo T1 Pro 5G. Menyandang predikat “Pro”, tentu saja spesifikasi yang diusungnya jauh lebih tinggi ketimbang T1 model standar. HP 5G Vivo ini mengusung panel AMOLED berukuran 6,44 inci dengan resolusi tinggi dan telah mendukung refresh rate 90Hz serta intensitas cahaya yang mencapai 1.300 nits. Vivo T1 Pro 5G ditenagai oleh prosesor Snapdragon 778G, RAM 8 GB, memori penyimpanan 128 GB, serta baterai 4.700 mAh dengan fast charging 66W. Sementara di depan, T1 Pro 5G memiliki kamera selfie 16MP.
Network: GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G
HP 5G termurah yang baru diperkenalkan adalah Samsung Galaxy M23 5G, yang ditenagai Snapdragon 750G terbaru, dengan RAM 6 GB yang didukung oleh fitur RAM Plus hingga 6 GB, memori 128 GB, dan baterai 5.000 mAh dengan fast charging 15W.
Baca juga: Harga Samsung Galaxy M23 5G di Indonesia HP 5G 2 jutaan Samsung ini memiliki layar TFT dengan ukuran 6,6 inci dan sudah beresolusi Full HD+ dan sudah mendukung refresh rate 120Hz.
Network: GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G Warna: Deep Green, Light Blue, Orange Copper HP 5G Samsung terbaru Samsung Galaxy M33 5G mengusung layar TFT seluas 6,6 inci dan beresolusi Full HD+ dan sudah mendukung refresh rate 120Hz dan touch sampling rate 240Hz yang lebih responsif. Di sektor dapur pacu, HP 5G Samsung murah ini ditenagai prosesor Exynos 1280 dengan arsitektur 5nm, RAM 6GB/8GB, memori penyimpanan 128 GB yang bisa diperluas hingga 1 TB dengan microSD, baterai 5.000 mAh yang sudah didukung oleh fast charging 25W.
Samsung Galaxy M33 5G dibanderol Rp 4.199.000 untuk model RAM 8GB/128 GB. Layar: TFT 6,6 inci Full HD+, 120Hz, touch sampling rate 240Hz
HP 5G murah dari Oppo ini hadir dengan layar berjenis IPS LCD berukuran 6,5 inci dengan resolusi HD+. Layarnya belum mendukung refresh rate yang cepat, cukup 60Hz.
Oppo A55s 5G ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 700, dengan RAM 6 GB atau 8 GB berjenis LPDDR4x yang bisa ditambah dengan fitur RAM Expansion, memori penyimpanan 128 GB dengan slot microSD, dan baterai 5.000 mAh tanpa dukungan fast charging.
Daftar HP 5G termurah berikutnya Poco M4 5G yang ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 810 5G, sedangkan untuk model standar ditopang prosesor lebih rendah, yakni MediaTek Dimensity 710 5G, dengan RAM 4 GB/6 GB, memori penyimpanan 64 GB/128 GB, baterai 5.000 mAh dengan fast charging 22,5W. HP 5G murah terbaru Poco ini mengusung layar IPS LCD berukuran 6,58 inci dengan resolusi Full HD+, dengan dukungan refresh rate adaptif yang dapat menampilkan kecepatan refresh tergantung aplikasi yang dibuka dalam rentang 30Hz, 60Hz, dan 90Hz. Fitur lainnya, ada sensor sidik jari, jack audio 3,5mm, sertifikasi audio Hi-res, port USB-C, rating IP52 tahan percikan air.
HP 5G Samsung ini memiliki layar Super AMOLED berukuran 6,4 inci dengan resolusi Full HD+. Smartphone ini ditenagai prosesor terbaru Exynos 1280, yang dikombinasikan dengan RAM 6 GB/8 GB, memori penyimpanan 128 GB/256 GB yang bisa diperluas dengan microSD, serta baterai dengan kapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 25W.
Network: GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G Kamera Utama: 48 MP (wide), 8MP (ultrawide), 5MP (macro), 2MP (depth)
HP 5G Samsung murah berikutnya adalah Samsung Galaxy A53 5G yang dilengkapi dengan layar Super AMOLED 6,5 inci dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate 120Hz. Dapur pacu HP 5G Samsung murah ini ditenagai prosesor Exynos 1280 dikombinasikan dengan RAM 6 GB/8 GB, memori penyimpanan 128 GB/256 GB yang bisa diperluas dengan microSD, serta baterai dengan kapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 25W.
Baca juga: Harga Samsung Galaxy A53 5G di Indonesia HP 5G terbaru Samsung ini dijual mulai harga Rp 5,9 jutaan.
Smartphone ini memiliki layar Super AMOLED dengan ukuran 6,7 inci dan beresolusi Full HD+.
Untuk dapur pacunya, HP 5G murah Samsung ini ditenagai prosesor Snapdragon 778G dengan kapasitas RAM 8 GB, memori penyimpanan 256 GB, serta baterai dengan kapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 25W.
Harga HP Samsung terbaru ini di Indonesia dibanderol Rp 7.799.000 (RAM 8GB/256GB). Daftar HP 5G Oppo terbaru berikutnya adalah Reno 7 Z 5G, yang mengusung layar AMOLED berukuran 6,4 inci beresolusi Full HD+.
Bagian dapur pacunya, HP 5G Oppo ini ditenagai prosesor Snapdragon 695 terbaru, yang sudah kompatibel dengan jaringan 5G di Indonesia terutama pada band N1, N3, dan N40. Kinerja prosesornya disokong RAM 8 GB yang dapat diekspansi dengan virtual RAM hingga 5 GB, dan memori internalnya berkapasitas 128 GB, yang dapat diperluas hingga 1 TB. Sementara di depan ada kamera 16 MP untuk selfie dan video call. Dijual dengan harga Rp 2 jutaan saja, pengguna sudah bisa merasakan ngebutnya jaringan 5G. Tak hanya spesifikasinya yang kencang, HP 5G Infinix ini hadir dengan layar IPS LCD yang luas berukuran 6,78 inci FHD+, dengan refresh rate mencapai 120Hz dan dan touch sampling rate 240 Hz. Dapur pacu HP 5G 2 jutaan ini ditenagai prosesor Mediatek Dimensity 900 yang dipadukan dengan RAM 8 GB, memori 128 GB, serta baterai 5.000 mAh dengan dukungan fast charging 33W. Sedangkan di depan, ada kamera selfie 16MP yang dilengkapi teknologi Artificial Intelligence (AI). Warna: Cosmic Black, Skylight Orange, Horizon Blue
Daftar HP Samsung terbaru 2022 berikutnya adalah Samsung Galaxy A13, yang memiliki panel layar PLS LCD berukuran 6,6 inci dengan resolusi Full HD+ dan telah dilapisi Corning Gorilla Glass 5.
Sistem operasinya sudah jenis terbaru One UI 4.1 berbasis Android 12.
Dapur pacu HP 5G 2 jutaan ini ditenagai prosesor Exynos 850, yang didukung dengan opsi RAM 4 GB dan 6 GB, memori internal hingga 128 GB, dan baterai dengan kapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 15W. Harga HP 5G Samsung ini di Indonesia dibanderol Rp 2.499.000 untuk model 4GB/128GB), dan Rp 2.699.000 untuk model 6GB/128GB.
Redmi Note 11 Pro 5G hadir dengan layar Super AMOLED 6,67 inci beresolusi Full HD+, dan sudah mendukung refresh rate tinggi hingga 120Hz dan touch sampling rate hingga 360Hz. HP 5G termurah ini ditenagai prosesor octa-core Snapdragon 695 dengan konektivitas 5G, dan disokong RAM 6GB atau 8GB, dengan memori internal 128GB, dan kapasitas baterai 5.000mAh yang dilengkapi 67W turbo-charging.
Sementara di depan disematkan kamera 16MP untuk selfie.
Warna: Graphite Gray, Polar White, Atlantic Blue Poco X4 Pro mengusung layar AMOLED berukuran 6,67 inci Full HD+ dengan dukungan refresh rate 120Hz. HP 5G murah Poco ini ditenagai prosesor Snapdragon 695, yang dipadukan dengan RAM 6 GB/8 GB, memori penyimpanan 64 GB/128 GB, serta baterai dengan kapasitas 5.000 mAh yang didukung fast charging 67W. Sementara di depan, HP 5G termurah ini mengandalkan kamera selfie 16MP. HP terbaru realme ini dilengkapi dengan spesifikasi andal berupa prosesor Snapdragon 695 5G yang dibuat dengan fabrikasi 6nm, yang dipadukan RAM 8 GB.
HP 5G termurah realme ini dibekali memori penyimpanan 128 GB yang bisa diperluas dengan microSD, serta baterai 5.000 mAh dengan kemampuan fast charging 33W.
Sementara layarnya berukuran 6,6 inci IPS LCD Full HD+, yang mendukung refresh rate adaptif bervariasi dari 30Hz, 48Hz, 50Hz, 60Hz, 90Hz, dan 120Hz. Baca juga: Spesifikasi dan Harga realme 9 Pro Realme 9 Pro+ merupakan salah satu HP Android pertama yang menggunakan prosesor MediaTek Dimensity 920 5G.
HP 5G termurah realme ini punya layar berjenis Super AMOLED berukuran 6,4 inci dengan resolusi Full HD+. Layarnya sudah mendapatkan dukungan refresh rate 90Hz dan touch sampling rate sampai 360Hz yang pas sekali untuk kebutuhan gaming.
Sementara kamera selfie, realme menyematkan sensor 16MP yang didukung oleh fitur berbasis AI atau kecerdasan buatan. Menariknya, ponsel ini memiliki dukungan dual 5G yang bisa aktif pada kedua slot SIM.
HP 5G murah dari Vivo ini mengusung layar berukuran 6,58 inci dengan resolusi Full HD+. HP 5G termurah Vivo ini ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 700 yang dikombinasikan dengan RAM 8 GB dengan fitur extended RAM 4 GB, memori penyimpanan 128 GB yang bisa ditambah microSD hingga 1 TB, kapasitas baterai 5000 mAh, Fast charging 18W.
Untuk kameranya, HP 5G termurah Vivo ini mengandalkan kamera utama 50MP dan sepasang kamera 2MP untuk depth dan makro. Samsung Galaxy M52 5G mengusung layar Super AMOLED Plus berukuran 6,7 inci dengan resolusi Full HD+.
Layar HP 5G Samsung murah ini sudah mendukung refresh rate 120Hz.
Baca juga: Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M52 5G
Semua kameranya didukung oleh Scene Optimizer berbasis AI atau kecerdasan buatan. Untuk dapur pacunya, HP 5G Samsung terbaru ini ditenagai prosesor Snapdragon 778G dengan modem 5G terintegrasi dipadukan dengan RAM 8 GB, memori penyimpanan 128 GB.
Untuk kapasitas baterai HP 5G Samsung murah ini sebesar 5.000 mAh dengan dukungan fast charging 25W. Oppo A56 5G masih masuk dalam daftar HP 5G murah yang layak dibeli. Smartphone ini mengusung layar IPS LCD berukuran 6,5 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 120Hz, dengan notch di bagian atasnya yang menjadi tempat untuk kamera depan.
HP 5G termurah dari Oppo ini ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 700 yang dipasangkan dengan RAM 6 GB, memori 128 GB, baterai 5.000 mAh, serta sistem operasi ColorOS 11.1 berbasis Android 11.
Fitur lainnya dilengkapi dengan NFC, sensor sidik jari. Sedangkan di depan ada kamera 8MP untul selfie. Harga HP 5G Oppo ini dibanderol Rp 3,5 jutaan. Nah, itu tadi rekomendasi HP 5G termurah 2022 yang sudah bisa Anda beli di Indonesia.
Yang mana jadi favorit kamu, itu tergantung selera Anda dan tentu saja disesuaikan kemampuan isi kantong.
Be First to Comment